Minggu, 10 Oktober 2010

ini dia,,karakteristik umum kelompok

di postingan sebelumnya,,saya telah menuliskan bagaimana kriteria sebuah kelompok yang efektif..
akan tetapi,sebelum kita memiliki sebuah kelompok yang efektif,tentunya kita harus memenuhi karakteristik umu sebuah kelompok bukan..

> kelompok merupakan kumpulan lebih dari satu orang
> kelompok tersebut memiliki tujuan
> tiap anggota kelompok saling bekerja sama demi mencapai tujuan

selain itu dalam sebuah kelompok pasti terdapat individu-individu yang memiliki sifat dan karakteristik yang berbeda-beda,akan tetapi hal inilah yang menjadi keunikan dalam tiap-tiap kelompok.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar